
Lima Sekawan "Rahasia Harta Karun"
-
Ditulis olehstella dwi ayuningtyas
-
Dibuat tanggal
16 Sep 2024
-
Sekolah
SEKOLAH MENENGAH PERTAMA ISLAM TERPADU ATTAQWA SURABAYA
Lima sekawan edisi 10 Menyamarkan Teman
Karya Enid Blyton
Judul Buku :Lima Sekawan rahasia harta karun
Genre : misteri dan petualangan
Penulis Buku :Enid Blyton
Penerbit Buku :Gramedia Pusaka Utama
Halaman : 240 Hal
Tahun terbit :1980
Harga Buku :43.000
ISBN :9786020321394
Pendahuluan:
Buku lima sekawan “menyamarkan teman” adalah karya terkenal dari penulis Enid Blyton. Dalam buku ini, kita mengikuti petualangan lima sekawan yang terdiri dari Julian, Dick, Anne, George serta anjing mereka Timmy. Mereka melakukan perjalanan ke lokasi – lokasi asing dan memecahkan misteri. Dalam edisi ke 10 ini, pembaca diajak merasakan petualangan yang penuh misteri dan menegangkan Terbit pertama kali pada tahun 1980 oleh Gramedia Pustaka Utama
Pembukaan :
buku lima sekawan rahasia harta karun adalah karya dari Enid Blyton salah satu penulis terkenal. Enid Blyton adalah penulis buku berkebangsaan inggris. Dalam buku ini kita mengikuti petualangan lima sekawan yang penuh misteri
Sinopsis:
lima sekawan mengejar misteri yang melibatkan seorang narapidana yang lari dari penjara . kenapa narapidana itu mengirimkan pesan kepada Dick? Apa makna dari pesan yang dilemparnya? Dan lima sekawan memutuskan memecahkan misteri itu sendiri.
Analisis :
Lima Sekawan adalah grup detektif cilik yang terdiri dari Julian, Dick, Anne, dan George, serta anjing mereka, Timmy. Mereka sering terlibat dalam kasus-kasus misterius dan petualangan menarik. Buku ini mengajak para pembaca merasakan sensasi petualangan dan teka – teki yang menegangkan
Evaluasi:
Kelebihan :
alur cerita menarik
judul buku memikat untuk dibaca
tokoh beragam dengan karakter kuat
kekurangan :
tidak memakai kertas HVS
ilustrasi kurang menarik karena memakai gambar sketsa
Penutup :
Secara keseluruhan buku lima sekawan “Rahasia Harta Karun” layak dan menarik untuk dibaca. Bahasanya sederhana dan cocok untuk anak anak usia SD hingga SMP yang tertarik dengan novel misteri. jadi,bagi para pencinta petualangan dan misteri,buku ini patut masuk dalam daftar bacaan!
0 komentar